Thursday, 23 January 2014

Kepahlawanan Putra Sang Fajar Soekarno

INSPIRASI KEHIDUPAN PRESIDEN SOEKARNO
Bagian 2
     
      Kehidupan adalah takdir yang harus dijalani dengan melihat berbagai norma yang ada dalam hukum alam. Teori Darwin yang menurut kaum liberalis sebagai akar dari munculnya paham komunis, ternyata hanya sebuah propaganda yang membuat kaum komunis dijuluki sebagai "Raja Hukum Alam". Komunis menempati urutan pertama dalam tindakan kekerasan terhadap umat manusia. Sedangkan, paham sosialis-fasis yang memunculkan seorang diktator tunggal juga tidak luput dari propaganda kaum liberalis. Komunis dan Sosialis-Fasis merupakan musuh utama dari kaum Liberalis.

Monday, 20 January 2014

The Best President of Indonesia


INSPIRASI KEHIDUPAN PRESIDEN SOEKARNO
Bagian 1

Ir. Soekarno

        Bapak Proklamator Indonesia ini lahir di Surabaya pada tanggal 6 Juni 1901. Soekarno atau yang biasa kita sebut sebagai "Bung Karno" adalah presiden pertama negara Indonesia. Rakyat Indonesia mengagungkan namanya sebagai "Paduka Yang Mulia Pemimpin Besar Revolusi". Jika sepintas mendengarnya, maka kita akan bertanya: "Mengapa?"

Thursday, 26 September 2013

Kapten Angkatan Udara Nazi

Hauptmann Hans Joachim Marseille
(Ksatria Udara Langit Afrika)

      Setiap manusia terlahir dalam kehidupan dan berakhir pada kematian. Hans Joachim Marseille (Jochen) adalah seorang perwira yang menjadi teladan bagi para ksatria udara lainnya. Hampir tidak ada seseorang yang bisa menyamakan karirnya ini. Seorang perwira berpangkat Kapten ini menjadi terkenal lewat berbagai pertempuran yang pernah dilakoninya di udara. Seni perang udara terindah yang dibuatnya, membuat semua orang hampir tidak percaya. Keyakinan dan Kekuatan dalam diri Marseille ini telah membuatnya menjadi satu-satunya orang yang mendapat julukan sebagai "Bintang Afrika".

Saturday, 1 June 2013

Apresiasi Mayor Terhadap "Fighter Aces of the Luftwaffe"


Hauptmann Hans Joachim Marseille

Tanggal Lahir : 13 Desember 1919
Kills Enemy Plane : 158 Planes

Figur seorang "Hero" udara dari Luftwaffe Jerman (Angkatan Udara Jerman). Dia merupakan sosok Ksatria Udara yang melambungkan karir sebagai "Pilot Ace" dengan tunggangan pesawat favoritnya, yaitu Messerschmitt Bf 109 yang menjadi ancaman bagi sekutu di langit padang gurun Afrika Utara. Dalam foto tersebut dia masih berpangkat Oberstleutnant (Letnan Satu). Di foto memperlihatkan dia memakai seragam perwira lengkap dengan pangkat-pangkat yang cukup bergengsi di antara koleganya dalam kesatuan luftwaffe. Dia akhirnya tewas dalam sebuah kecelakaan seusai menjalankan misi pertempurannya di udara. Pangkat terakhir yang disandangnya adalah Hauptmann (Kapten) yang diberikan secara anumerta.

Mayor's Pet